Program Kesiswaan

 

Kami tidak hanya membekali siswa dengan ilmu pengetahuan, namun juga dengan mengembangkan minat, bakat, dan kepribadian siswa melalui program-program kesiswaan.

“Membentuk Generasi yang Ahli Fikir, Ahli Dzikir, dan Ahli Ikhtiar – Program Kesiswaan SMP IT Al Furqon Palembang hadir untuk mencetak pemimpin masa depan dengan karakter Islami yang kuat!”

Mengintegrasikan nilai-nilai Islam, kepemimpinan, dan keterampilan abad 21 dalam setiap aktivitas siswa.